Test Ride Honda ADV 160 Gesit Bermanuver, Tenaga Merata

Bertempat di AHM Safety Riding and Training Centre, TrenOto membuktikan bahwa Honda ADV 160 gesit bermanuver

Test Ride Honda ADV 160 Gesit Bermanuver, Tenaga Merata
Rating Trenoto :

Posisi berkendara lebih rendah dan bersahabat dengan postur orang Indonesia

Tidak tersedia fitur konektivitas

Kesimpulan

Secara garis besar Honda ADV 160 terbukti memang lincah dalam bermanuver. Bahkan di jalan sempit dan kondisi jalan basah pengendara bisa lebih percaya diri.

Terlebih Honda ADV 160 sudah dibekali fitur HSTC (Honda Selectable Torque Control). Teknologi tersebut mengandalkan sensor untuk membaca laju kedua ban motor.

Ketika terdapat gejala slip melalui pertanda putaran ban belakang tidak selaras dengan depan. Maka sensor akan memerintahkan mesin mengurangi torsi.

Photo : ahm

Sayangnya kami tidak mendapat kesempatan untuk bermain di medan jalan kasar. Sehingga karakter motor sebenarnya sebagai penjelajah kurang terwadahi dalam pengetesan kali ini.

Lalu kami juga belum menemukan gejala gredek pada mesin. Karena jantung pacu yang digunakan masih sama dengan PCX 160 dan sempat dilaporkan masih terasa gejala tersebut.

Sekadar informasi Honda ADV 160 2022 dipasarkan mulai Rp36 juta untuk tipe CBS. Sementara pada varian ABS dibanderol Rp39.25 juta on the road Jakarta.


Terkini

motor
Isu Suzuki Satria Baru Mau Meluncur di Indonesia, Ini Faktanya

Isu Suzuki Satria Baru Mau Meluncur di Indonesia, Ini Faktanya

SIS masih membuka kemungkinan Suzuki Satria terbaru bakal diluncurkan untuk para konsumen di Indonesia

otosport
Motornya Berasap di MotoGP Jepang 2025, Ini Penjelasan Bagnaia

Motornya Berasap di MotoGP Jepang 2025, Ini Penjelasan Bagnaia

Francesco Bagnaia buka suara soal asap tebal yang muncul dari motornya jelang akhir balapan di Jepang

mobil
Dealer Honda Cimahi

Pelanggan Makin Kritis, Honda Cimahi Fokus ke Layanan Purna Jual

Honda Cimahi mengaku pelanggan mobil kini makin kritis sehingga pelayanan purna jual terus ditingkatkan

news
Begini Cara Cairan AdBlue Bantu Kurangi Emisi Kendaraan Diesel

Begini Cara Cairan AdBlue Bantu Kurangi Emisi Kendaraan Diesel

Cairan dengan larutan urea bernama AdBlue merupakan salah satu inovasi buat kurangi emisi kendaraan diesel

otosport
Fermin Aldeguer Ogah Serahkan Nomor 54 ke Toprak Razgatlioglu

Fermin Aldeguer Ogah Serahkan Nomor 54 ke Toprak Razgatlioglu

Bagi Fermin Aldeguer nomor 54 terasa sangat spesial, sehingga Toprak Razgatlioglu harus mencari yang lain

news
Pengendara Nmax Minta Maaf Usai Adang Bus di Tikungan Ciwidey

Pengendara Yamaha Nmax Arogan Minta Maaf, Berdalih Urai Macet

Pengendara Yamaha Nmax yang viral menyetop sebuah bus di tikungan Ciwidey, Bandung merupakan anggota BMC

mobil
Mobil Listrik Jetour X20e Terdaftar, NJKB Mulai Rp 165 Juta

Mobil Listrik Jetour X20e Terdaftar, NJKB Mulai Rp 165 Juta

Jetour X20e bakal meluncur dalam waktu dekat dan digadang jadi rival baru Wuling Air ev, segini NJKB-nya

news
Indonesia Jadi Pasar Incaran Utama Pabrik Mobil Listrik Cina

Indonesia Jadi Pasar Incaran Utama Pabrik Mobil Listrik Cina

Tingginya sumber daya dan jumlah penduduk jadi daya tarik bagi pabrikan mobil listrik Cina untuk berinvestasi