Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 30 Desember 2024

Manfaatkan layanan SIM keliling Bandung sebelum tahun baru, berikut adalah lokasi dan persyaratannya

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 30 Desember 2024

Pemohon SIM Keliling Bandung harus membawa surat keterangan sehat rohani dari lembaga psikologi seperti yang sudah ditentukan pihak Korlantas Polri.

Sedangkan penyandang disabilitas pengguna alat bantu dengar wajib memenuhi persyaratan kesehatan disertai rekomendasi dari dokter lalu dibuktikan dengan suket (surat keterangan) sehat.

Lokasi Gerai SIM Bandung dan Samsat Keliling Bandung

Perpanjangan masa berlaku STNK dapat dilakukan melalui Samsat Keliling Bandung yang bertempat di Lapangan Futsal Jl. Supratman, Senin – Jumat, pukul 08.30 sampai 13.00 WIB.

Lalu alternatif lain dari SIM keliling Bandung adalah gerai SIM Bandung sebagai bagian dari Satuan Penyelenggara Administrasi SIM unit kerja Polri di luar lingkungan Kantor Kepolisian.

Pemohon bisa datang sesuai jam operasional area publik. Buat Gerai SIM Bandung bisa disambangi di Metro Indah Mall, Lantai 1 Blok FF – A6 No. 29, Jl. Soekarno Hatta No. 590.

Jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung
Photo : Istimewa

Biaya Perpanjang SIM

Aturan terkait biaya perpanjang SIM A dan C diatur dalam PP (Peraturan Pemerintah) Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak mulai dari Rp 30.000 sampai Rp 80.000.

Jangan salah, biaya perpanjang di SIM keliling Bandung tercantum pada aturan tersebut belum termasuk tambahan lain misalnya pengecekan kesehatan dan tes psikologi. 

  • SIM A: Rp 80.000
  • SIM B: Rp 80.000
  • SIM C: Rp 75.000
  • SIM D: Rp 30.000

Terkini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 30 Desember 2024, Ketat Jelang Tahun Baru

Ganjil genap Jakarta 30 Desember 2024 masih digelar ketat meski sebagian warga sedang libur akhir tahun

mobil
7 Mobil yang Disuntik Mati di Indonesia Sepanjang  2024

7 Mobil yang Disuntik Mati di Indonesia Sepanjang 2024

Di tengah ramainya pendatang baru ada tujuh model mobil yang disuntik mati di Indonesia sepanjang 2024

mobil
Toyota Siapkan 3 Model Baru di 2025, Ada Mobil Listrik

Toyota Siapkan 3 Model Baru di 2025, Ada Mobil Listrik

Dukung percepatan adopsi kendaraan listrik, Toyota siap menghadirkan lini mobil ramah lingkungan baru di 2025

mobil
Hyundai Ioniq 5 bekas

Pilihan Hyundai Ioniq 5 Bekas Harganya Makin Terjangkau

Pilihan Hyundai Ioniq 5 bekas harganya makin terjangkau dan tersedia beragam pilihan menarik buat dipilih

komunitas
MBBI Resmi Berdiri di Indonesia, Siap Buat 20 Chapter

MBBI Resmi Berdiri di Indonesia, Siap Buat 20 Chapter

MBBI resmi berdiri dengan dinakodahi oleh Basrizal Koto dan berniat untuk membuat 20 chapter di Indonesia

mobil
Wuling Zhiguang EV

Wuling Kenalkan Mobil Listrik Baru, Lebih Murah Dari Air ev

Wuling kenalkan mobil listrik baru di akhir tahun buat garap segmen komersial yang kini makin berkembang

motor
Cek Daftar Motor yang Meluncur di 2024, Ada Beat sampai Aerox

Daftar Motor Baru yang Meluncur di 2024, Ada Beat sampai Aerox

Tercatat ada sejumlah motor baru yang meluncur di 2024, seperti Honda Beat, PCX sampai Yamaha Aerox Alpha

motor
Melihat Lebih Dekat Desain Yamaha Aerox Alpha, Disebut Mirip R1M

Lihat Lebih Dekat Desain Yamaha Aerox Alpha, Disebut Mirip R1M

Yamaha Aerox Alpha disebut-sebut mengadopsi DNA R-Series sehingga memiliki tampilan sporti layaknya R1M