UMP DKI Jakarta 2026 Bisa Buat Cicil All New Honda Vario Street

Cicilan paling murah all new Honda Vario Street 125 di Jakarta pada Desember 2025 adalah Rp 429 ribuan

UMP DKI Jakarta 2026 Bisa Buat Cicil All New Honda Vario Street

Sedangkan pada bagian jantung mekanis, all new Honda Vario 125 tetap mempertahankan mesin 125 cc liquid-cooled engine yang dikawinkan dengan teknologi eSP.

Mesin tersebut diklaim mampu memuntahkan daya 11 hp. Kemudian menghasilkan torsi puncak 10,8 Nm.

Honda juga menyebut efisiensi BBM all new Honda Vario Street 125, mampu menembus angka 51,7 km per liter.

Jika berminat varian Street ditawarkan dalam tiga pilihan warna. Mulai dari Street Black Coral, Street Black Purple serta Street Black White.

All new Honda Vario 125
Photo: KatadataOTO

Berikut KatadataOTO rangkum, skema cicilan all new Honda Vario Street 125 untuk wilayah DKI Jakarta. Buat daerah lain bisa disesuaikan dengan banderol yang berlaku.

Skema Cicilan New Honda Vario 125 Street Desember 2025

Harga All New Honda Vario Street 125 Rp 26,4 jutaan, TDP Rp 5,3 juta

Cicilan Tenor
  • 11 bulan
  • Rp 1,8jutaan
  • 23 bulan
  • Rp 958 ribuan
  • 25 bulan
  • Rp 664 ribuan
  • 45 bulann
  • Rp 517 ribuan
  • 59 bulan
  • Rp 429 ribuan

Terkini

otopedia
Ducati Desmo450 MX Factory

Ducati Minat Bawa Desmo450 MX Factory ke RI buat Keperluan Balap

Menurut Ducati, Desmo450 MX Factory terbuka digunakan untuk keperluan balap motocross di dalam negeri

modifikasi
Mobil Cina

Kehadiran Mobil Cina Buka Peluang Baru buat Bengkel Modifikasi

Bengkel modifikasi Portals Sticker melihat peluang menghadirkan inovasi baru untuk para pengguna mobil Cina

mobil
Geely

Geely Siap Luncurkan Zeekr dan Lynk & Co ke Indonesia Tahun Ini

Keputusan Geely membawa Zeekr serta Lynk & Co ke Indonesia untuk menambah opsi mobil listrik bagi konsumen

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Hari Ini 21 Januari 2026, Ada di Glodok

Perpanjangan masa berlaku kartu bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Jakarta, simak informasinya

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 21 Januari 2026, Simak Lokasinya

Ganjil genap Jakarta masih diterapkan untuk atasi kemacetan lalu lintas yang terus terjadi setiap hari

news
SIM keliling Bandung

Catat Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, 21 Januari

Salah satu lokasi SIM keliling Bandung yang beroperasi dan dituju pengendara hari ini ada di ITC Kebon Kelapa

mobil
Geely EX2

Harga Mobil Listrik Geely EX2 Diumumkan, Mulai Rp 229,9 Jutaan

Geely EX2 hadir sebagai bukti komitmen mereka terhadap strategi global dalam menjual mobil listrik modern

mobil
GAC Aion

Ketika Desainer BMW Rancang Mobil Baru GAC Aion

Desain SUV terbaru GAC Aion N60 dirancang oleh mantan desainer BMW, punya tampilan tenang dan elegan