Intip Vespa LX 125 yang Dipakai Anies dan Cak Imin di Jawa Timur

Anies Baswedan dan Cak Imin menggunakan Vespa LX 125 i-get saat safari ke Jombang, Jawa Timur Jumat silam

Intip Vespa LX 125 yang Dipakai Anies dan Cak Imin di Jawa Timur

Lalu sistem pengereman mengandalkan model cakram 200 mm pada bagian depan dan teromol 110 mm di belakang. Sedangkan kedua ban tubeless berukuran 110/70-11 inci depan juga 110/70-10 inci.

Nah jika Anda tertarik memiliki Vespa LX 125 i-get seperti yang dinaiki Anies Baswedan sama Cak Imin harus menyiapkan uang Rp45.3 jutaan buat membawanya ke garasi di rumah.

Intip Vespa LX 125 yang Dipakai Anies dan Cak Imin di Jawa Timur
Photo : instagram

Cicilan Vespa LX 125 i-get

Vespa LX 125 i-get Rp45.3 Jutaan, TDP 13.6 Jutaan

  • Angsuran Rp2.7 jutaan tenor 12 bulan
  • Angsuran Rp1.4 jutaan tenor 24 bulan
  • Angsuran Rp994 ribuan tenor 36 bulan
  • Angsuran Rp774 ribuan tenor 48 bulan

Terkini

mobil
Suzuki Jimny 5 Pintu

Diskon Suzuki Jimny 5 Pintu Awal 2026, Menggiurkan

Ada syarat yang harus dipenuhi untuk memanfaatkan diskon Suzuki Jimny 5 pintu sebesar Rp 100 juta di awal 2026

mobil
Toyota GR Yaris Morizo RR

Toyota GR Yaris Morizo RR Meluncur Terbatas, Belinya Diundi

Model edisi khusus Toyota GR Yaris Morizo RR hanya bisa dibeli melalui aplikasi GR App, unitnya terbatas

news
Ganjil Genap Puncak Bogor

Jadwal Ganjil Genap Puncak 9 Januari 2026, Cek Jalur Alternatif

Demi mengurai kemacetan yang sering terjadi, kepolisian menyiapkan ganjil genap Puncak Bogor dan one way

otosport
Motul

Motul Manfaatkan Rally Dakar 2026 Sebagai Panggung Uji Kualitas

Motul mendukung pembalap Indonesia dan para pembalap yang ikut serta dalam ajang balap Rally Dakar 2026

mobil
Ekspor Suzuki

Suzuki Indonesia Akui Berpotensi Terdampak Aturan Tarif Impor Meksiko

Suzuki Indonesia mulai waspadai potensi penurunan ekspor kendaraan akibat adanya sistem proteksi di Meksiko

mobil
Penjualan Daihatsu

Penjualan Daihatsu 2025 Kuasai Posisi Kedua Meski Pasar Tertekan

Penjualan Daihatsu di Indonesia berhasil menjadi yang terlaris kedua untuk ke 17 kalinya secara berturut-turut

motor
Motor baru

Wholesales Motor Baru Berhasil Tembus 6,4 Juta Unit pada 2025

Berdasarkan data AISI, wholesales motor baru pada Desember 2025 mencatatkan hasil sebanyak 461.925 unit

news
Pondok Indah

Mobil Drift di Pondok Indah, Aksi Pemula yang Mencari Pengakuan

Banyak risiko yang akan dialami oleh oknum yang melakukan aksi drift di Pondok Indah, Jakarta Selatan