Spesifikasi GWM Ora 07 Performance yang Terdaftar di Indonesia

GWM Ora 07 Performance terdata di Gaikindo dengan jumlah wholesales 20 unit, berikut rangkuman spesifikasinya

Spesifikasi GWM Ora 07 Performance yang Terdaftar di Indonesia

Sehingga eksteriornya terlihat sleek dan terkesan mewah, ditambah penggunaan pelek berkelir silver.

GWM Ora 07 memiliki dimensi panjang 4.871 mm, lebar 1.862 mm, tinggi 1.500 mm dan jarak sumbu roda 2.870 mm.

Seluruh tipe GWM Ora 07 dibekali baterai yang sama dengan material ternary lithium. Kapasitasnya 83,49 kWh.

Pada varian tertinggi Performance, baterai itu menyuplai jarak tempuh sampai 550 kilometer dalam sekali pengisian daya.

Mobil Listrik GWM Ora 07
Photo: GWM

Lalu motor elektrikya dapat menghasilkan tenaga 402 hp serta torsi puncak 680 Nm. Kecepatan tertinggi GWM Ora 07 Performance dibatasi 180 kilometer per jam.

Mobil ini berpotensi jadi opsi menarik bagi konsumen yang ingin alternatif sedan listrik di samping Hyundai Ioniq 6 dan BYD Seal. 

Di Thailand, mobil ini dijual mulai dari 1,29 juta Baht (Rp 703,3 jutaan). Berikut rangkuman spesifikasinya.

Mobil Listrik GWM Ora 07
Photo: GWM

Spesifikasi GWM Ora 07 Performance

Dimensi

  • P x L x T:  4.871 mm x 1.862 mm x 1.500 mm
  • Wheelbase: 2.870 mm
  • Ground clearance: 125 mm
  • Kapasitas penumpang: 5 orang

Sumber Daya dan Performa

  • Tipe baterai: Ternary Lithium
  • Kapasitas baterai: 83,49 kWh
  • Tenaga maksimal: 402 hp
  • Torsi puncak: 680 Nm
  • Kecepatan tertinggi: 180 kilometer per jam

Kaki-kaki

  • Suspensi depan: MacPherson independent suspension
  • Suspensi belakang: Multiple link suspension
  • Ukuran ban: 235/45 R19
  • Ukuran pelek: 19 inci

Pilihan warna

  • Purple
  • White
  • Gray

Terkini

mobil
Geely

Geely Mau Luncurkan Enam Mobil Baru Tahun Ini, Fokus EV dan HEV

Geely terus mengembangkan sayap guna memasarkan mobil listrik dan hybrid kepada konsumen di Indonesia

mobil
Aletra

Aletra Bakal Jadi Anggota Baru Gaikindo Tahun Ini

Aletra jadi satu dari sekian merek Tiongkok yang bergabung sebagai anggota Gaikindo, berlaku tahun ini

mobil
Changan

Beli Changan Lumin Hanya Bulan Ini, Harganya Rp 183 Juta

Changan Indonesia memberikan penawaran menarik bagi konsumen di Tanah Air yang ingin meminang unit Lumin

news
SIM keliling Bandung

Catat Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, 22 Januari 2026

Saat mengurus dokumen berkendara tidak perlu mendatangi kantor Satpas, cukup manfaatkan SIM keliling Bandung

news
SIM Keliling Jakarta

Simak 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 22 Januari 2026

Pemilik SIM A dan C bisa melakukan perpanjangan masa berlaku di SIM keliling Jakarta, ada di lima lokasi

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 22 Januari 2026, Ini Jadwal Lengkapnya

Kepolisian masih mengandalkan ganjil genap Jakarta untuk atasi kemacetan lalu lintas yang ada di Ibu Kota

mobil
Mobil Listrik

Makin Populer, Edukasi Keamanan Mobil Listrik Wajib Digencarkan

Insiden mobil listrik terbakar yang terjadi belakangan berpotensi memicu ketakutan, wajib ada edukasi

otosport
Yamaha

Motor Yamaha Quartararo dan Rins Bermesin V4 Meluncur di Jakarta

Fabio Quartararo dan Alex Rins kini mempunyai motor balap Yamaha baru guna mengarungi kompetisi MotoGP 2026