Chery J6 Dilirik Konsumen Fleet, Bisa Dijadikan Taksi Online
03 April 2025, 12:00 WIB
Setelah MX-30 PT EMI masih berencana memboyong model mobil listrik lain, ada peluang Mazda EZ-6 masuk
Oleh Serafina Ophelia
Sebagai perbandingan, daya jelajah Mazda EZ-6 terbilang lebih mumpuni sekitar 600 km dalam satu kali pengecasan. Sedangkan jarak tempuh MX-30 adalah 200 km.
Tampilannya Mazda EZ-6 minimalis tetapi elegan, berbeda dari SUV MX-30 karena mengusung Freestyle Doors yang terkesan futuristik.
Di Indonesia, kehadiran sedan listrik perlahan mulai banyak. Pertama ada Ioniq 6 seharga Rp 1,2 miliar dihadirkan oleh PT HMID (Hyundai Motor Indonesia), masih diimpor utuh dari negara asalnya Korea Selatan.
Kemudian BYD membawa model serupa berupa sedan namun dengan banderol lebih terjangkau di kisaran Rp 600 jutaan sampai Rp 700 jutaan karena memanfaatkan insentif impor EV (Electric Vehicle).
Buat MX-30 sendiri, Mazda belum ada rencana untuk melakukan perakitan lokal. Jadi mobil listrik mereka tidak dapat menikmati subsidi seperti yang dinikmati oleh BYD saat menghadirkan Seal.
PT EMI nampaknya tidak akan menghadirkan Mazda EZ-6 dalam waktu dekat. Bicara harga juga pasti bakal tergolong tinggi, berada di atas EV sedan keluaran Tiongkok yang mulai digandrungi konsumen saat ini.
Ambil contoh mobil listrik besutan pabrik Jepang lain di RI seperti Toyota bZ4X. Masih berstatus CBU Jepang, mobil itu dilego Rp 1,19 miliar.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
03 April 2025, 12:00 WIB
02 April 2025, 12:00 WIB
02 April 2025, 08:20 WIB
31 Maret 2025, 09:00 WIB
31 Maret 2025, 07:00 WIB
Terkini
03 April 2025, 19:00 WIB
Pertamina memberikan diskon Pertamax, Pertamax Turbo dan Pertamina Dex selama masa arus balik Lebaran 2025
03 April 2025, 17:34 WIB
Astra Daihatsu Motor membantah kabar yang menyebut merek dan logo mereka bakal beralih menggunakan Toyota
03 April 2025, 12:00 WIB
Sedikitnya ada lima ruas tol Trans Sumatera yang beroperasi tanpa tarif saat arus balik untuk melancarkan lalu lintas
03 April 2025, 12:00 WIB
PT CSI mulai incar konsumen fleet untuk Chery J6, berpeluang dijadikan armada taksi online di masa mendatang
03 April 2025, 10:00 WIB
tol Probolinggo Banyuwangi seksi 1 dibuka secara fungsional saat arus balik Lebaran 2025 untuk hindari kemacetan
03 April 2025, 07:55 WIB
Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia
02 April 2025, 18:27 WIB
Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini
02 April 2025, 17:00 WIB
Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik