Pengunjung Otobursa Tumplek Blek 2022 Bisa Coba TSS All New Veloz
04 September 2022, 11:58 WIB
Wujud asli all new Toyota Avanza bocor di sosial media dengan menampilkan fitur-fitur terbaru termasuk Toyota Safety Sense (TSS)
Oleh Denny Basudewa
Hal ini terlihat dari adanya sensor pada kaca depan yang menghadap ke jalan. Belum diketahui fitur-fitur apa saja yang akan disematkan di dalam platform TSS tersebut.
Lalu untuk membantu pengendara, dikabarkan akan ada fitur Adaptive Cruise Control yang terletak pada setir sebelah kanan. Bentuk alat kemudinya itu sendiri terlihat mirip dengan milik Toyota Fortuner.
Lalu ada side airbag pada all new Toyota Avanza Veloz dan kemungkinan jumlahnya mencapi 9 buah seperti Yaris terbaru. Hal ini tersirat dari airbag yang tersedia dari pilar A.
Di balik semua itu, all new Toyota Avanza akan menggunakan platform DNGA (Daihatsu New Global Architecture). Namun Avanza terbaru sendiri akan dirakit pada pabrika Toyota di Karawang, Jawa Barat.
Dengan segala fitur yang disematkan pada all new Toyota Avanza, bahkan unit termahalnya yakni Veloz dikatakan membuat banderolnya mencapai Rp 300 jutaan.
Hadirnya all new Toyota Avanza dengan dimensi yang lebih besar dan mirip-mirip Rush, akan ada aksi tarik-menarik konsumen. Karena keduanya memiliki dimensi sama dan fitur terkini, meskipun saat ini Avanza lebih unggul.
All new Toyota Avanza dikabarkan akan segera meluncur dalam waktu dekat. Konsumen bisa melihat unitnya secara langsung pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
04 September 2022, 11:58 WIB
01 Juli 2022, 11:27 WIB
30 Juni 2022, 16:17 WIB
29 Juni 2022, 16:21 WIB
18 November 2021, 17:50 WIB
Terkini
22 November 2024, 23:00 WIB
Mazda tawarkan promo menarik di GJAW 2024 termasuk bunga 0 persen untuk seluruh model yang mereka miliki
22 November 2024, 22:00 WIB
Isi lini MPV listrik premium di RI, Maxus merilis dua model baru dengan harga mulai dari Rp 788 jutaan
22 November 2024, 21:00 WIB
Toyota berkolaborasi dengan Pertamaina dan Trac buat melakukan uji coba bahan bakar jenis bioetanol E10
22 November 2024, 20:00 WIB
Mitsubishi XForce Ultimate DS resmi meluncur dalam pameran GJAW 2024 dengan dilengkapi fitur kekinian
22 November 2024, 19:00 WIB
Calon rival baru Chery Omoda E5, Kia EV3 diperkenalkan kepada pengunjung lewat pameran otomotif GJAW 2024
22 November 2024, 19:00 WIB
Aion V tampil di GJAW 2024 dengan menawarkan beragam keunggulan termasuk banderol yang menarik yaitu Rp 499 juta
22 November 2024, 18:00 WIB
Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition akhirnya meluncur di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)
22 November 2024, 17:00 WIB
Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6