Daya Tarik Wuling Air ev yang Bikin Laris di Pasaran
21 Oktober 2025, 12:00 WIB
Penjualan Wuling Air ev mengalami kenaikan pada Maret 2023 menjadi 421 unit setelah anjlok pada awal-awal tahun ini.
Oleh Satrio Adhy
Dian lantas menjelaskan harga Wuling Air ev setelah mendapat subsidi mobil listrik dipangkas hingga Rp21 juta buat Standard Range. Sementara Long Range sekitar Rp26 juta.
Jika begitu kendaraan roda empat setrum dari pabrikan China itu sekarang dibanderol Rp222 jutaan buat varian standar. Kemudian Long Range menjadi Rp273 jutaan, namun ini bersifat OTR (on the road) DKI Jakarta.
Angka tersebut berlaku hingga Desember 2023 karena pemerintah memastikan produsen yang ikut program dilarang mengerek harga. Sedangkan untuk konsumennya, tidak dibatasi seperti halnya pembeli motor listrik.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
21 Oktober 2025, 12:00 WIB
11 September 2025, 07:00 WIB
23 Agustus 2025, 09:00 WIB
19 Agustus 2025, 21:00 WIB
09 Agustus 2025, 22:21 WIB
Terkini
03 Januari 2026, 11:00 WIB
Setidaknya penundaan kebijakan opsen PKB dan BBNKB mampu memberikan dampak positif bagi pasar motor baru
03 Januari 2026, 09:00 WIB
Penjualan mobil listrik BYD di 2025 mencapai 2,26 juta unit lampaui Tesla yang hanya mampu melepas 1,64 juta unit
03 Januari 2026, 07:00 WIB
Mitsubishi Pajero generasi terbaru diyakini jadi bagian dari line up produk anyar pabrikan Jepang itu di 2026
02 Januari 2026, 20:22 WIB
Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026
02 Januari 2026, 19:00 WIB
Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko
02 Januari 2026, 18:46 WIB
Taksi listrik Green SM kembali alami kecelakaan, pengamat sorot pentingnya pelatihan softskill pengemudi
02 Januari 2026, 17:00 WIB
Penjualan BYD di Indonesia selama periode 2024-2025 tembus 50 ribu unit dan wajib dirakit lokal tahun ini
02 Januari 2026, 16:00 WIB
BYD menilai terobosan serta inovasi pada mobil listrik sebagai kontribusi dalam pengembangan industri