Bawa Hewan Peliharaan saat Mudik pakai Mobil, Ini Saran Pakar
13 April 2024, 11:00 WIB
Sebanyak 500 bus disiapkan buat mengangkut masyarakat Jakarta dalam pogram mudik gratis Polri di Lebaran 2023
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – Berbagai cara dilakukan oleh Polri guna memanjakan masyarakat. Salah satunya adalah program mudik gratis pada Lebaran 2023.
Nantinya penduduk Jakarta yang ingin pulang ke kampung halaman bisa memanfaatkannya. Sebab terdapat 500 bus disiapkan jajaran Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo.
Sebagai informasi pendaftaran mudik gratis polri sudah dibuka mulai hari ini atau 29 Maret hingga 12 April. Anda tinggal mendatangi kantor serta Gerai Samsat dan SIM berada di wilayah Polda Metro Jaya.
“Kami siapkan 500 bus buat mudik gratis Polri,” ujar Kombes Latif Usman, Dirlantas Polda Metro Jaya seperti diolah dari laman NTMC, Rabu (29/3).
Latif mengungkapkan bagi masyarakat yang ingin memanfaatkan program tersebut hanya perlu melampirkan fotocopy KTP (kartu tanda penduduk) dan satu lembar salinan KK (kartu keluarga).
Sedangkan titik keberangkatan mudik gratis Polri 2023 ada di kawasan Monas, Jakarta Pusat. Jadwalnya mulai dari 18 sampai 19 April pukul 08.00 WIB.
Seperti diketahui Polri mengimbau masyarakat agar tidak mudik memakai sepeda motor karena berbagai alasan. Salah satunya rawan terjadi kecelakaan.
Brigjen Pol Aan Suhanan, Direktur Penegakan Hukum Korlantas Polri memaparkan bahwa dari 100 persen pemudik, 78 persen diantaranya merupakan pengendara sepeda motor.
“Jadi kami imbau masyarakat untuk tidak menggunakan kendaraan roda dua saat mudik Lebaran,” ucap Aan.
Guna mencegah hal-hal tersebut, Aan menegaskan sudah ada beragam program mudik gratis kendaraan roda dua yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat. Sehingga Anda dapat diangkut sama moda transportasi lain.
Sejalan dengan Aan, Budi Karya Sumadi selaku Menteri Perhubungan menyarankan masyarakat menghindari penggunaan motor saat mudik Lebaran 2023 sebab potensi kecelakaan jauh lebih tinggi.
Kemenhub memiliki prediksi pemudik memakai kendaraan roda dua sebenarnya cukup tinggi, yakni 25.13 juta orang atau sekitar 20.3 persen dari total 123.8 juta orang. Sisanya menggunakan mobil pribadi dan transportasi publik lainnya tahun ini.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
13 April 2024, 11:00 WIB
10 April 2024, 11:00 WIB
09 April 2024, 11:19 WIB
07 April 2024, 14:04 WIB
06 April 2024, 18:00 WIB
Terkini
22 November 2024, 11:00 WIB
HMID mengaku akan meluncurkan mobil listrik baru di Desember 2024, kemungkinan adalah Hyundai Kona N Line
22 November 2024, 10:00 WIB
Ganjil genap Puncak 22 November 2024 kembali diterapkan untuk mengatasi kepadatan di kawasan tersebut
22 November 2024, 10:00 WIB
Neta akan melakukan studi terlebih dahulu untuk membawa model MPV tiga baris ke pasar Indonesia tahun depan
22 November 2024, 09:00 WIB
Pameran otomotif ini resmi dibuka di ICE BSD, Tangerang Selatan, berikut kami rangkum harga tiket GJAW 2024
22 November 2024, 08:00 WIB
HMID masih melihat bagaimana respon penerimaan masyarakat terhadap new Hyundai Tucson di dalam negeri
22 November 2024, 07:00 WIB
Cara urus paspor kendaraan sebelum Road Trip keluar negeri sebenarnya tidak terlalu sulit untuk dijalani
22 November 2024, 06:07 WIB
Polda Metro Jaya menghadirkan SIM Keliling Jakarta hari ini di lima tempat berbeda demi melayani masyarakat
22 November 2024, 06:05 WIB
Jangan sampai terlewat karena SIM keliling Bandung tidak beroperasi di akhir pekan, berikut informasinya