Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 7 November 2024

Pemilik SIM A dan C bisa menyambangi SIM keliling Bandung di dua tempat hari ini, berikut informasinya

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 7 November 2024

KatadataOTO – Masa berlaku Surat Izin Mengemudi adalah lima tahun sejak tanggal penerbitannya. Apabila terlewat, tidak ada dispensasi dan pemilik perlu melakukan permohonan penerbitan ulang.

Supaya lebih mudah, pemohon bisa memanfaatkan fasilitas SIM keliling Bandung yang tersedia di dua lokasi strategis hari ini. Sehingga tidak perlu repot menyambangi kantor Satpas terdekat.

Tetapi jangan sampai salah karena khusus pemilik SIM B harus langsung mendatangi kantor Satpas. Karena prosedurnya berbeda dan memerlukan alat khusus.

Selengkapnya, berikut KatadataOTO rangkum informasi rinci terkait jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini. Bisa dihampiri mulai pukul 09.00 sampai 12.00 WIB.

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung
Photo : Istimewa

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, Kamis 7 November 2024

  • The Kings Shopping Centre, Jl. Kepatihan (09.00 – 12.00 WIB)
  • Pasar Modern Batununggal, Jl. Batununggal Blok RG3 (09.00 – 12.00 WIB)

Syarat Perpanjang SIM

Sebelum melakukan perpanjangan SIM, pemohon harus menyiapkan beberapa dokumen identitas untuk memenuhi persyaratan seperti SIM A, C dan KTP lengkap dengan salinannya.

Persyaratan sama berlaku untuk pemilik SIM B, tetapi harus dilakukan secara langsung di kantor Satpas karena prosedurnya berbeda.

  • Fotokopi KTP yang masih berlaku
  • Fotokopi SIM lama dan aslinya
  • Bukti cek kesehatan
  • Bukti tes psikologi SIM

Selain itu pengguna layanan SIM Keliling Bandung wajib mengnatongi surat keterangan sehat rohani dari lembaga psikologi yang sudah ditentukan pihak Korlantas Polri.

Lalu penyandang disabilitas pengguna alat bantu dengar memenuhi persyaratan kesehatan lengkap bersama rekomendasi dari dokter yang dibuktikan dengan suket (surat keterangan) sehat.


Terkini

news
Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 7 November, Cek Jadwalnya

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 7 November, Cek Jadwalnya

Hari ini ada lima lokasi SIM Keliling Jakarta yang bisa didatangi masyarakat untuk mengurus dokumen berkendara

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 7 November 2024, Awas Ada Tilang ETLE

Warga DKI harus menyesuaikan pelat agar tidak terkena ganjil genap Jakarta saat berkendara menggunakan mobil

news
Korlantas hadirkan aplikasi baru untuk perkuat tilang ETLE

Korlantas Hadirkan Aplikasi Baru untuk Perkuat Tilang ETLE

Korlantas hadirkan dua aplikasi baru untuk memperkuat pengawasan yang selama ini diperkuat oleh kamera ETLE

modifikasi
Hyundai Santa Fe

Hyundai Santa Fe Terpesan Lebih dari 700 Unit

Meski baru diluncurkan tetapi Hyundai Santa Fe sudah terpesan lebih dari 700 unit dan akan segera dikirim

news
Moto Guzzi V7 Stone Corsa Mengaspal, Harga Sentuh Setengah Miliar

Moto Guzzi V7 Stone Corsa Mengaspal, Harga Sentuh Setengah Miliar

Moto Guzzi V7 Stone Corsa edisi spesial akhirnya resmi mengaspal di Indonesia guna menggoda pencinta otomotif

mobil
Wuling Year End Sale

Wuling Gelar Pameran Year End Sale di 4 Mall, Promonya Beragam

Wuling gelar pameran Year End Sale di empat mall yang tersebaru di Jakarta dan Bekasi dengan beragam promo

motor
Kerja Sama Aismoli dan AISI Dorong Adopsi Motor Listrik di RI

Aismoli dan AISI Kolaborasi Dorong Pertumbuhan Motor Listrik

Melalui berbagai upaya Aismoli dan AISI berkolaborasi untuk mendorong penjualan dan edukasi motor listrik

mobil
Peluang Mobil Listrik Pindad Morino EV Main di Pasar Global

Peluang Pindad Morino EV Jadi Mobil Listrik Nasional RI

Meskipun masih berupa purwarupa, DPR RI melihat peluang Pindad Morino EV dijadikan mobil listrik nasional