9 Merek Mobil Cina Lolos Uji Keamanan Data, Ada BYD dan Chery
28 Desember 2025, 17:00 WIB
Baru akan diperkenalkan kepada masyarakat, berikut spesifikasi Chery Tiggo 5X yang bakal mejeng di IIMS 2024
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Chery bakal memperkenalkan mobil hybrid untuk lengkapi lini elektrifikasinya di Tanah Air yakni Tiggo 5X. Sebelumnya di Indonesia juga dikenal sebagai Tiggo 4 Pro.
Untuk diketahui model tersebut sudah dijual di beberapa negara global, terdekatnya Filipina. Namun ada dua pilihan mesin yakni ICE (Internal Combustion Engine) dan mild hybrid.
Chery Tiggo 5X akan hadir di gelaran IIMS 2024 (Indonesia International Motor Show). Tapi menurut Rifkie Setiawan selaku Head of Brand PT CSI (Chery Sales Indonesia) mobil itu belum akan dijual.
“Kita akan segera luncurkan di Indonesia, diperkenalkan di IIMS 2024,” tegas Rifkie di sela acara konferensi pers IIMS beberapa waktu lalu.
Tiggo 5X sendiri merupakan bagian dari seri SUV Tiggo. Beberapa model dijual di Indonesia yakni Tiggo 8 Pro dan Tiggo 7 Pro.
Nantinya model ini bisa jadi rival baru di segmen SUV kompak seperti Hyundai Creta dan jadi yang pertama dengan teknologi hybrid.
Varian terbaru yakni Tiggo 5X Pro Hybrid memiliki eksterior sporti dengan gril Sunshine Galaxy, sama seperti digunakan di Tiggo 7 Pro.
Selain mempercantik tampilan desain gril itu juga diklaim lebih baik untuk memberikan sirkulasi pendinginan mesin, dipadukan lampu depan serta DRL (Daytime Running Light) LED terbaru.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
28 Desember 2025, 17:00 WIB
24 Desember 2025, 21:08 WIB
24 Desember 2025, 12:00 WIB
23 Desember 2025, 11:00 WIB
19 Desember 2025, 15:00 WIB
Terkini
31 Desember 2025, 16:00 WIB
Massimo Rivola ingin Jorge Martin percaya dengan kemampuan diri sendiri agar kembali kompetitif di MotoGP 2026
31 Desember 2025, 15:00 WIB
Strategi membanting harga mobil listrik di Cina diprediksi masih akan berlangsung beberapa tahun mendatang
31 Desember 2025, 14:00 WIB
SUV baru BYD diyakini berkonfigurasi 7-seater, mengisi kelas di atas Atto 3 yang sudah dijual saat ini
31 Desember 2025, 13:00 WIB
BYD Atto 1 baru debut jelang akhir 2025 namun catatkan wholesales mobil baru tertinggi yakni 17 ribu unit
31 Desember 2025, 12:00 WIB
Pemprov DKI Jakarta akan menempatkan beberapa panggung dalam menyambut perayaan malam tahun baru 2026
31 Desember 2025, 12:00 WIB
Aismoli menuturkan kalau pasar motor listrik tetap menunjukan pertumbuhan secara bertahap dan moderat
31 Desember 2025, 11:00 WIB
Kinerja pasar motor baru di Indonesia pada 2025 terbilang cukup stabil meski banyak rintangan menghadang
31 Desember 2025, 10:00 WIB
Pemerintah dinilai perlu lebih mempertegas aturan soal TKDN EV penerima insentif mobil listrik impor