Tips Membeli Mobil Bekas yang Benar-benar Berkualitas

Tips membeli mobil bekas yang berkualitas diperlukan ketelitian cermat agar tidak tertipu oknum penjual nakal

Tips Membeli Mobil Bekas yang Benar-benar Berkualitas

Pada bagian mesin harus dipastikan tidak ada rembesan oli, kebocoran hingga komponen yang kondisinya mengkhawatirkan.

Kondisi segala macam pelumasan mulai mesin, transmisi, radiator, rem hingga power steering wajib diperiksa. Harus dipastikan tidak kurang maupun rusak untuk memberikan kenyamanan saat perjalanan.

  • Pengecekan Surat-surat Kendaraan

Membeli mobil bekas di pasaran memerlukan ketelitian dalam hal surat-surat. Baik status maupun kelengkapan surat-surat harus diperiksa mendetail.

Saat ini melakukan pemeriksaan STNK maupun BPKB bisa dilakukan secara online. Anda bisa mengecek berbagai informasi melalui nomor polisi kendaraan.

Anda harus memastikan unit yang akan dibeli tidak terkena blokir tilang elektronik, jual maupun kehilangan. Ketiga blokir tersebut bisa membuat Anda repot.

Karena untuk membuka blokir, pembeli mobil bekas harus menyambangi kantor polisi. Lalu dibutuhkan dana tambahan untuk mengurusnya.

  • Test Drive

Ini merupakan pengecekan tahap akhir dan dilakukan apabila Anda sudah merasa cukup nyaman dengan kendaraan yang akan dipinang. Pilih medan jalan yang beragam untuk mengetahui kondisi unit.

  • Pihak Ketiga

Jika Anda tidak terlalu paham akan mobil yang akan Anda beli, pastikan mengajak kolega atau rekan yang mengerti lebih jauh. Calon konsumen juga bisa mengajak mekanik atau montir andalan untuk meminimalisir risiko.

  • Riwayat Kendaraan

Mobil bekas buat mahasiswa
Photo : mobbi88

Hal yang cukup penting mendapat perhatian adalah meminang unit milik pribadi atau pemilik langsung. Karena tanpa perantara, konsumen bisa mendapatkan mobil dengan harga lebih murah.

Selain itu mendatangi pemilik langsung Anda bisa mengetahui riwayat kendaraan lebih baik.

Keuntungan dari membeli mobil bekas adalah proses tawar menawar harga mobil. Lalukan secara seksama bersama penjual guna mendapatkan harga terbaik.


Terkini

mobil
Xpeng P7

Spesifikasi Xpeng P7, Sedan Listrik yang Bakal Debut di IIMS 2026

Xpeng P7 jadi opsi baru sedan bertenaga listrik untuk konsumen Indonesia, berikut rangkuman spesifikasinya

mobil
Pajero Sport

Mitsubishi New Pajero Sport, SUV Tangguh di Segala Medan

Mitsubishi New Pajero Sport banyak dipilih masyarakat untuk menjadi teman sejati di setiap perjalanan

mobil
New Mitsubishi Xpander

Diskon New Mitsubishi Xpander di Penghujung Januari, Banyak Bonus

Konsumen bisa memanfaatkan diskon new Mitsubishi Xpander untuk memiliki mobil baru dan digunakan saat Lebaran

otosport
Fabio Quartararo

Fabio Quartararo Masuk Honda, Martin ke Yamaha di MotoGP 2027

Honda dikabarkan baru saja mendapatkan tanda tangan Fabio Quartararo untuk dua musim atau sampai 2028

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Jelang Akhir Pekan, 30 Januari 2026

Jangan sampai terlewat sebab tidak ada dispensasi, manfaatkan fasilitas SIM keliling Jakarta hari ini

news
SIM Keliling Bandung

Simak 2 Lokasi SIM Keliling Bandung di Akhir Januari 2026

Sebelum akhir pekan, kepolisian menghadirkan SIM keliling Bandung guna melayani pengendara di Kota Kembang

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 30 Januari 2026, Terakhir di Bulan ini

Ganjil genap Jakarta terakhir di di Januari 2026 akan berlangsung hari ini dengan beragam pengawasan dari petugas

review
Geely EX2

First Drive Mobil Listrik Geely EX2, Bisa Diandalkan Kaum Urban

Geely EX2 bisa menjadi opsi mobil listrik untuk Anda yang hidup diperkotaan, sebab memiliki banyak keunggulan