Toyota Land Cruiser 70 Series Pakai ADAS Harga Mulai Rp500 Jutaan

Masih tetap bergaya klasik, Toyota Land Cruiser 70 Series kini dibekali sistem ADAS dan suspensi baru

Toyota Land Cruiser 70 Series Pakai ADAS Harga Mulai Rp500 Jutaan

KatadataOTO – Toyota memberikan penyegaran buat SUV tangguh Land Cruiser 70 Series. Model itu sempat hiatus selama sembilan tahun di Jepang sebelum akhirnya mendapat pembaruan.

Untuk diketahui Toyota Land Cruiser 70 Series akan merayakan ulang tahun ke-40 di 2024. Penyegaran diberikan dengan tetap mempertahankan identitas retro dan tangguh mobil tersebut.

Jadi hal yang dinanti penggemar di Jepang, karena sejak 2015 Toyota berhenti menjual Land Cruiser 70 Series karena ada regulasi keamanan semakin ketat.

Dilansir dari Carscoops, Kamis (30/11) desian eksterior yang jadi ciri khas Land Cruiser 70 Series tidak dihilangkan alias tetap terlihat seperti versi lawas namun dengan beberapa tambahan teknologi serta fitur.

Toyota Land Cruiser 70 Series
Photo : Carscoops

Headlight berbentuk membulat, bemper dan fender tetap berwarna hitam. Kemudian lampu belakang diintegrasikan ke bemper baru berkelir senada.

Guna menambah tingkat kenyamanan berkendara terkhusus di medan ekstrem saat off-road, Toyota memakaikan sistem suspensi terbaru.

Sistem 4WD (four wheel drive) yang dipakai sudah dilengkapi fitur lain seperti Hill Start Assist Control, Downhill Assist Control, Active Traction Control serta Vehicle Stability Control.

Masuk ke interior pengaturan AC masih manual namun ada soket pengisian daya, power window serta central locking. Kemudian hadir layar instrumen berukuran 4.2 inci dan infotainment touchscreen opsional yang bisa ditambahkan sesuai kebutuhan konsumen.


Terkini

motor
Opsen PKB dan PPN 12 Persen Bikin Industri Motor Menjerit

Opsen PKB dan PPN 12 Persen Bikin Industri Motor Menjerit

Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor

mobil
Indomobil Group Bakal Sediakan Mobil Listrik Bagi PLN Icon Plus

Indomobil Group Bakal Sediakan Mobil Listrik Bagi PLN Icon Plus

Indomobil Group baru saja menjalin kerja sama untuk menyediakan berbagai mobil listrik bagi PLN Icon Plus

otosport
Federal Oil

Federal Oil Sambut Kedatangan Fermin Aldeguer di Gresini Racing

Federal Oil menyambut kedatangan pembalap baru di tim Gresini Racing untuk beraksi di musim balap MotoGP 2025

mobil
Toyota bZ7 Concept Debut, Prius Listrik yang Pakai Baterai BYD

Toyota bZ7 Concept Debut, Prius Listrik yang Pakai Baterai BYD

Begini tampilan mobil konsep Toyota bZ7 yang debut di China, penggerak sampai baterainya disuplai oleh BYD

mobil
Neta Sebut Bangun Diler di Pluit Potensial

Diler Neta di Pluit Disebut Memiliki Potensi, Target 50 Unit Sebulan

Jadi sasaran sejumlah manufaktur otomotif China, Neta mengungkapkan mengapa area Pluit terbilang potensial

mobil
Hyundai Ioniq 9

Hyundai Ioniq 9 Diperkenalkan, Jakarta - Yogyakarta Tanpa Charge

Punya kapasitas baterai lebih besar dari saudaranya Kia EV9, Hyundai Ioniq 9 tawarkan daya jelajah 620 km

mobil
Neta Resmikan Diler Pluit

Neta Resmikan Diler 3S Baru di Kawasan Pluit

Menjangkau konsumen di kawasan Jakarta Utara, berikut fasilitas yang ditawarkan diler baru Neta di Pluit

mobil
New Hyundai Tucson Resmi Meluncur, Usung Mesin Turbo Hybrid

New Hyundai Tucson Resmi Meluncur, Usung Mesin Turbo Hybrid

New Hyundai Tucson akhirnya diluncurkan buat pasar Indonesia, mobil tersebut dijual mulai Rp 632 jutaan